SISTEM PENGAMAN RUMAH DAN PENGENDALI LAMPU MEMANFAATKAN FASILITAS SMS BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16

Evi Dewi Sri Mulyani, Ardi Andika

Abstract


Abstrak
Kemajuan teknologi saat ini berkembang pesat, begitu pula tindak kejahatan dan kebakaran di dalam rumah cukup mengkhawatirkan, maka di perlukan sebuah sistem pengaman rumah yang lebih efektif dan efesien untuk mencegah tindak kejahatan dan kebakaran dengan memanfaatkan kemajuan teknologi saat ini, selain sistem pengaman rumah juga di perlukan sistem pengendali yang efektif dan efisien. Metode yang digunakan dalam pembuatan sistem pengaman rumah dan pengendali yang lebih efektif dan efesien yaitu metode R&D (Penelitian dan Pengembangan) yang meliputi potensi dan masalah, pengumpulan data, desain produk, validasi desain, revisi desain, uji coba produk dan revisi produk . Sistem yang telah dibuat memanfaatkan perkembangan teknologi dalam bidang komunikasi dan informasi yaitu fasilitas SMS dan dalam bidang elektronika yaitu mikrokontroler dan sensor. Dari hasil penelitian dapat di simpulkan sistem yang dibuat lebih efektif dan efesien dibandingkan dengan sistem yang telah dibuat sebelumnya, dan diharapkan bisa dimanfaatkan untuk sistem pengaman dan pengendali saat ini oleh masyarakat.

Kata kunci: Sistem, Keamanan, Kendali, Sensor, Mikrokontroler


Keywords


Sistem; Keamanan; Kendali; Sensor; Mikrokontroler;

Full Text:

PDF

References


- Andika, Ardi., 2013, Alat Pengendali Lampu Memanfaatkan Fasilitas SMS Berbasis Mikrokontroller Menggunakan Bahasa C, Laporan Kerja Praktek, STMIK

TASIKMALAYA, Tasikmalaya.

- Daryanto., 2008, Pengetahuan Teknik Elektronika, Bumi Aksara, Jakarta.

- Jaya, Rudi Mandala ., 2013, Sistem Keamanan Ruang Dengan Sensor Passive Infra red Berbasis SMS dan Mikrokontroler AT89S52, http://journal.unsil.ac.id.

- Jusak. , 2013, Teknologi Komunikasi Data Modern, Andi Offset, Yogyakarta

- Khang, Bustam.,2002, Trik Pemrograman Aplikasi Berbasis SMS, Elek Media Komputindo, Jakarta.

- Misky, Dudi., 2005, Kamus Informasi dan Teknologi, Penerbit Edsa Mahkota, Jakarta.

- Nurcahyo, Sidik., 2012, Aplikasi dan Teknik Pemrograman Mikrokontroler AVR Atmel, Andi Offset, Yogyakarta.

- Nurhadi, Zikri Fachrul.,& Din, Makbul A.H., 2012, MetodePenelitian Kualitatif: Konsep, Teori dan Paradigma, Alfabeta, Bandung.

- Riyadi, Slamet., & Purnama, Bambang Eka., 2013, Sistem Pengendalian Keamanan Pintu Rumah Berbasis SMS (Short Message Service) Menggunakan Mikrokontroler ATMEGA 8535, IJNS-Indonesian Journal on Networking and Security, No.4, Vol.2, 7-11, :http://ijns.org.

- Sanjaya, Wina.,2013, Penelitian Pendidikan: Konsep, Metode dan Prosedur Kencana Prenada Media Group, Jakarta.

- Saputra, Toni. , 2013, Belajar Mudah Merangkai Rangkaian Elektronika, Penerbit Kata Pena, Yogyakarta.

- Satyoadi, Melani., 2008, Elektronika Digital, Andi Offset, Yogyakarta.

- Misky, Dudi., 2005, Kamus Informasi dan Teknologi, Penerbit Edsa Mahkota, Jakarta.

- Suarga., 2012, Algoritma dan Pemrograman, Andi Offset, Yogyakarta.

- Sugiyono., 2011,Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D,Alfabeta, Bandung.

- Willa, Lukas. , 2007, Teknik Digital, Mikroprosesor & Mikrokomputer, Informatika, Bandung.

- Winoto, Ardi., 2010, Mikrokontroler AVR ATmega8/32/16/8535 dan Pemrograman dengan Bahasa C pada WinAVR, Informatika, Bandung.

- Zain, Ruri Hartika., 2013, Sistem Keamanan Ruangan Menggunakan Sensor Passive Infra Red (PIR) Dilengkapi Kontrol Penerangan Pada Ruangan Berbasis Mikrokontroler ATmega8535 dan Real Time Clock DS1307, Jurnal Teknologi Informasi dan Pendidikan, No.1, Vol.6, 146-162, :http://JURNAL-TIP.NET.

- Zam, Efvy Zamidra., 2002, Mudah Menguasai Elektronika, Penerbit Indah, Surabaya




DOI: http://dx.doi.org/10.30700/jst.v4i2.36

Article Metrics

Abstract view : 336 times
PDF - 833 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 SISFOTENIKA

Badan Pengelola Jurnal Ilmiah Sistem Informasi dan Teknik Informatika (SISFOTENIKA) STMIK Pontianak.

 

Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA terindex di :


   

   

  

    

    

    

   

 

 

 

ISSN Printed : 2087-7897

ISSN Online : 2460-5344


SERTIFIKAT PENGHARGAAN :

Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA Terakreditasi Peringkat Empat

 

Partners & Co-Organizers:




Lisensi Creative Commons

Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA: STMIK Pontianak Online Journal ISSN Printed (2087-7897) - ISSN Online (2460-5344) licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. Flag Counter

View My Stats>