Sistem Informasi Eksekutif STMIK Atma Luhur Dengan Penerapan Customer Relationship Management Berbasis Website

Delpiah Wahyuningsih, Hamidah Hamidah

Abstract


Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Atma Luhur adalah sekolah tinggi komputer satu satunya di kepulauan Bangka Belitung. STMIK Atma Luhur mempunyai 3 eksekutif yaitu Yayasan pendidikan Atma Luhur, Ketua STMIK Atma Luhur dan Pembantu ketua I bidang akademik. Semua bagian yang ada di STMIK Atma Luhur akan bertanggung jawab langsung kepada 3 eksekutif tersebut sehingga menghasilkan keputusan yang simpang siur atau berbeda setiap eksekutif. Dengan adanya perbedaan keputusan, maka akan menyebabkan masalah serius yang akan menghambat perkembangan dan kemajuan STMIK Atma Luhur. Sistem pengambilan keputusan eksekutif masih dilakukan secara manual untuk semua bagian. Sistem ini bertujuan untuk memudahkan semua eksekutif dalam memantau semua kegiatan baik kegiatan akademik dan non akademik dengan penerapan Customer Relationship Management (CRM). Pemilihan motode Customer Relationship Management (CRM), karena akan menambah ketertarikan semua bagian dalam mengisi data semua kegiatan yang akan dan telah dilaksanakan, sehingga semua kegiatan pada STMIK Atma Luhur dapat terkontrol dengan baik oleh semua eksekutif.

Keywords


Sistem Informasi Eksekutif; Customer Relationship Management; Website;

Full Text:

PDF

References


Laudon, K. dan Jane, P. 2004. Management Information System. Managing The Digital Firm. New Jersey : Prentice-Hall, Inc.

McLeod, dkk. 2001. Management Information System. London : International Prentice Hall, Inc.

Pressman 2002, Rekayasa Perangkat Lunak, Andi, Yogyakarta.

Putra, Apriansyah. Jurnal: Sistem informasi eksekutif berbasis web. 2005. http://eprints.unsri.ac.id/5594/1/Jurnal_Matrik.pdf.

Martha, Edy dan Dewi Agushinta R. Jurnal: Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Eksekutif Studi Kasus pada Sekretariat Kabinet. UAJY: 2012. https://fti.uajy.ac.id/sentika/publikasi/makalah/2012/2012-1.pdf

Eka Brizman, Dienniyah Manggiasih dan Yulistia. Jurnal : Sistem Informasi Eksekutif Pembelian dan Penjualan Berbasis Website Pada PT. Graha Cellular Pratama Palembang. 2007.http://eprints.mdp.ac.id/962/1/Jurnal%202007240193%20Brizman_Eka_Cassandra,%202007240196%20Dienniyah_Manggiasih.pdf.

D. Kurniawan, “Penerapan Aplikasi CRM (Customer Relationship Management) Berbasis Web dalam Bidang Jasa”, 2009. [Online]. Available : http://wiechan.blog.binusian.org/files/2009/06/penerapan-crm-basis-web-dalam-bidang-jasa1.doc. [Accessed 20012].

T. Efraim, “Sistem Pendukung Keputusan dan Sistem Cerdas”, Yogyakarta, ANDI, 2005.

Wijayanti, Teti and I Azhari, “Pengembangan Customer Relationship Management Berbasis Web pada Griya Muslim Flora,”2009.[Online].Available: http://is.uad.ac.id/jusi/files/02-JUSI-Vol-1-No-1-_Pengembangan-E-CRM-Berbasis-Web-pada-Griya-Muslim-Flora.pdf. [Accessed 2012].

Buttle, Francis. 2007. Customer Relationship Management (Manajemen Hubungan Pelanggan). Terjemahan oleh Arief Subiyanto. Malang : Bayu Media Publishing.

Temporal, Paul dan Martin Troot. Romancing the Customer. Terjemahan oleh Kusnandar. Jakarta : Salemba Empat.




DOI: http://dx.doi.org/10.30700/jst.v7i1.126

Article Metrics

Abstract view : 836 times
PDF - 937 times

Refbacks



Copyright (c) 2017 SISFOTENIKA

Badan Pengelola Jurnal Ilmiah Sistem Informasi dan Teknik Informatika (SISFOTENIKA) STMIK Pontianak.

 

Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA terindex di :


   

   

  

    

    

    

   

 

 

 

ISSN Printed : 2087-7897

ISSN Online : 2460-5344


SERTIFIKAT PENGHARGAAN :

Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA Terakreditasi Peringkat Empat

 

Partners & Co-Organizers:




Lisensi Creative Commons

Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA: STMIK Pontianak Online Journal ISSN Printed (2087-7897) - ISSN Online (2460-5344) licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. Flag Counter

View My Stats>